KKN-IK IAIN Kudus Desa Pedawang Gelar Pengobatan Non Medis Dan Medis

Kelompok KKN-IK Desa Pedawang IAIN Kudus Tahun 2022 (Kuliah, Kerja, Nyata Terintergrasi Kompetensi) Melakukan kontribusi dalam menyemarakkan kegiatan positif dan bermanfaat bagi warga pedawang sekitar dan umum yaitu melalui pengobatan non medis/ alternatif di Aula dan halaman balaidesa pedawang.

 

Pada hari ini Minggu, 18 September 2022 yaitu kolaborasi dengan pihak terapis dari Yayasan Al – Kautsar Desa Pedawang dan pihak desa, melaksanakan kegiatan “Bakti Sosial Thibbun Nabawi” yaitu melayani pengobatan antara lain :  Bekam, Hijammah, Fasdhu, Guasha, Gurah, Pijat, Hipnoterapi, dan Ruqyah.

 

Kegiatan ini mencakup beberapa pasien yang mengikuti pengobatan tersebut yaitu meliputi laki-laki dan perempuan yang ditempatkan dalam ruangan yang berbeda, laki” dan perempuan sekitar puluhan lebih yang ikut berpartisipasi.

 

Kegiatan ini merupakan kegiatan yang dimana KKN- IK Desa Pedawang sebagai Pelaksana Kegiatan dalam berkontribusi untuk pengumpulan dana sosial berupa infaq melalui pengobatan tersebut dan yang nantinya dana akan dialokasikan untuk Pembangunan Pondok Pesantren Al- aaKautsar Pedawang

 

KKN-IK IAIN Kudus Desa Pedawang melaporkan.

Belum ada Komentar untuk "KKN-IK IAIN Kudus Desa Pedawang Gelar Pengobatan Non Medis Dan Medis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel